VISI & MISI PROGRAM STUDI TADRIS BIOLOGI (TBG)
VISI
Prodi Yang Unggul Dalam Menyelenggarakan Pendidikan Biologi S-1 Melalui Pendidikan Dan Pengajaran, Penelitian, Serta Pengabdian Kepada Masyarakat Yang Kompetitif Dalam Pengembangan Konsep Bio-Herbal Dan Profesi Keguruan Yang Berakhlakul Karimah.
MISI
- Menyelenggarakan Pendidikan Biologi S1 Yang Menguasai Konsep Bio-Herbal Dengan Menjunjung Tinggi Bioetika Islam Dan Mampu Bekerjasama Secara Interdisipliner.
- Mendidik Mahasiswa Untuk Memiliki Keterampilan Praktis Dan Mampu Melakukan Supervisi Dalam Penelitian.
- Mendidik Mahasiswa Agar Mampu Mandiri Dan Berakhlakul Karimah Dalam Mengembangkan Dan Menyelesaikan Permasalahan Keilmuan Bidang Pendidikan Biologi, Kompetitif, Serta Memiliki Daya Saing Internasional.